Kejahatan Kreatif

// // Leave a Comment

Buktinya bisa kita lihat, berapa banyak ciptaan rakyat yang dipublikasikan dalam pameran dan diliput media. Tapi besoknya orang sudah lupa lagi. Karena tidak ada follow up selanjutnya dan konsistensinya tidak ada. 
 
Selama ini Indonesia banyak sekali orang-orang kreatif, akan tetapi wadah untuk menampung hal tersebut dan mengembangkan kreatif mereka tidak ada! Padahal dari berbagai segi manapun, orang-orang Indonesia itu mampu membuat inovasi-inovasi baru. Modal sumber daya manusia Indonesia sudah ada, tinggal bagaimana menampung modal-modal tersebut menjadi sesuatu hal yang besar dan bermanfaat. Sayang sekali hal-hal seperti itu akhirnya hilang ditelan waktu.. 
 
Orang-orang kreatif di Indonesia dengan sendirinya akan hilang dan yang ada malah kreatif dalam hal yang melanggar hukum dan merugikan pihak lainnya



Selengkapnya untuk mendapatkan buku ini bisa klik gambar dibawah ini....

http://bukuteddy.blogspot.co.id/2016/01/contact.html



0 komentar:

Posting Komentar